Do'a di Luar Nalar
religi·@khoiwim·
0.000 HBDDo'a di Luar Nalar
 Ya Allah, Ya Tuhan kami Bantulah kami menyelesaikan pekerjaan yang penuh dengan dead line di luar nalar kami Seperti Engkau membantu Musa membelah lautan Seperti Engkau membantu Isa menghidupkan orang mati Seperti Engkau membantu Ibrahim dibakar tidak mempan Seperti Engkau membantu Daud melawan Goliath Seperti Engkau membantu Nuh membuat bahtera kapal di tengah gurun pasir Ya Allah, Ya Tuhan Kami Semua kejadian itu di luar nalar kami dan semua itu atas kehendakMu Tiada daya dan kekuatan Selain Engkau pemilik hidup dan matiku... Posted using [Partiko Android](https://partiko.app/referral/khoiwim)